S1 Agribisnis

Tentang Program Studi

Akreditasi

B

Website

-

Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas IBA berdiri sejak tahun 1998, bertujuan menghasilkan sarjana pertanian yang berdayasaing, menguasai ilmu pengetahuan dan ketrampilan dibidang agribisnis berbasis sumber daya alam lokal.

Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas IBA telah terakreditasi B. 

Tampilkan Lebih Banyak expand_more

Prospek Karir

Entrepreneur, Penyuluh pertanian, manager Perusahaan swasta dan BUMN seperti bidang perbankan, perkebunan, Pupuk Indonesia, serta instansi pemerintah seperti dinas pertanian, kehutanan, BPS dll.         

Materi Pembelajaran

Adapun materi pembelajaran Lulusan Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas IBA diharapkan dapat menguasai bidang ilmu agribisnis dan memiliki jiwa kewirausahaan.  Penguasaan pengetahuan dan ketrampilan ini didukung oleh mata kuliah pengantar bisnis, akuntansi dan pembiayaan agribisnis, ilmu usahatani, manajemen agribisnis, pengelolaan perkebunan, ekonomi sumber daya alam dan lingkungan serta mata kuliah kewirausahaan, praktek lapang dan program magang. Selain itu pengembangan sikap, ketrampilan dan akhlak juga ditunjang melalui kegiatan praktikum, kegiatan kunjungan lapangan  serta mentoring agama islam.  



Kami siap membantu anda

Apabila kamu memiliki kendala atau pertanyaan. Silakan hubungi kami atau dapat juga membaca User Guide terlebih dahulu

Butuh Bantuan? Hubungi Kami!